CARA RESET CANON MP258 EROR P07 atau 5B00

Saat printer MP258 dinyalakan tiba-tiba muncul error P07 di LCD panel printernya dan dilayar monitor  muncul error 5B00. ini tandanya printer minta di reset mnggunakan software.
BERIKUT CARA RESETNYA: 1. Printer harus dalam keadaan Service mode,
    cara mengaktifkan service mode sebagai berikut:
  •   Printer MP258 yang error 5B00 atau P07 dalam keadaan mati dan kabel listrik tetap terpasang.
  •   Tekan Tombol STOP/RESET dan tahan, kemudian tekan tombol POWER dan tahan juga.
  •   Tombol POWER masih ditekan, lepas tombol STOP/RESET, kemudian tekan tombol STOP/RESET 2 x dalam keadaan tombol POWER masih ditekan
  •  kemudian Lepas kedua tombol secara bersamaan.
  •   Printer MP258 yang error 5B00 atau P07 akan berproses beberapa saat, kemudian LCD Panel akan menunjukkan angka NOL (0)
  •   Komputer akan mendeteksi DEVICE BARU, Abaikan saja .....
  •  ini sudah menunjukan printer dalam keadaan Service Mode dan siap untuk di Reset
kemudian jalankan program resetter yaitu ServiceTool yang belum punya bisa download klik Disini langsung download dengan mudah. langkah selanjutnya:  
  1. Exctract File Resetter MP258 untuk error 5B00 atau P07  
  2. Siapkan 2 kertas di printer (ini untuk print pada waktu proses reset) 
  3. Jalankan program Resetter MP258 untuk error 5B00 atau P07
    tampilan program resetter
     
  4. Klik "MAIN", maka printer akan berproses, kemudian MP258 akan print satu halaman dengan tulisan " D=000.0 "  
  5. Klik " EEPROM Clear ".  
  6. Kemudian klik " EEPROM ", dan printer akan print hasil Resetter MP258.  
  7. Matikan Printer dengan menekan tombol POWER dan nyalakan lagi.  
  8. Printer MP258 yang error 5B00 atau P07 sudah siap digunakan kembali . Selesai..

2 Responses to "CARA RESET CANON MP258 EROR P07 atau 5B00"

Terimaksih atas kunjungan anda
Mohon untuk berkomentar yang sopan, tidak mengandung kalimat yang berbau kekerasan atau kriminal
Dilarang menaruh Link Aktif di Komentar, disitu sudah tersedia Profil Name/Url silahkan dimanfaatkan

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel